25 Mei 2021 | Kegiatan Statistik Lainnya
Seiring suatu organisasi berkembang, semakin
banyak arsip yang akan tercipta. Untuk menjamin ketersediaan arsip yang
autentik dan terpercaya, serta mendukung manajemen organisasi dan meningkatkan
pengelolaan arsip di lingkungan Badan Pusat Statistik, BPS Kota Tasikmalaya saat
ini sedang melaksanakan penataan arsip. Secara teknis penataan arsip
dilaksanakan oleh Bagian Umum. Harapannya agar semua arsip aktif BPS Kota Tasikmalaya dapat dikelola
secara efektif sesuai standar kersipan. Untuk tahap awal penataan arsip sudah
dimulai sejak April 2021. Saat ini sudah pada tahapan entry data arsip
keuangan. Kegiatan ini akan dilaksanakan secara kontinu.
Berita Terkait
Menyelaraskan Statistik Sektoral untuk Inflasi Kota Tasikmalaya agar Bermanfaat dan Berdampak
Senam BPS Kota Tasikmalaya
Lebaran 1445H BPS Kota Tasikmalaya
Briefing SKTNP BPS Kota Tasikmalaya
BPS Kota Tasikmalaya Menerima Kunjungan dari SMK Sukapura Kota Tasikmalaya
LAYANAN PENGADUAN BPS KOTA TASIKMALAYA
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kota TasikmalayaJl. Sukarindik No. 71 Tasikmalaya 46151
Jawa Barat - IndonesiaE-mail: bps3278@bps.go.idTelp: +62 265 346022Fax: +62 265 346031