Portal PPID
Badan Pusat Statistik Kota Tasikmalaya

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

Pelatihan Petugas Survei Khusus Tahunan Direktorat Neraca Pengeluaran (SKTDNPeng)

Dirilis pada 11 Juni 2024Sensus dan Survey

Pelatihan Petugas Survei Khusus Tahunan Direktorat Neraca Pengeluaran (SKTDNPeng) Tahun 2024 yang dilaksanakan secara online tanggal 6-7, dan secara offline tanggal 10 Juni 2023 di kantor BPS Kota Tasikmalaya. Latar belakang kegiatan Pelatihan ini adalah kebutuhan statistik neraca nasional (penyusunan berbagai neraca pokok yang di rekomendasikan oleh SNA2008), kegiatan Direktorat Neraca Pengeluaran (penyusunan berbagai indikator makro ekonomi dari sisi demand side serta penyusunan Neraca Institusi Terintegrasi dan Satelit Neraca Lainnya), dan kebutuhan perencanaan dan pengambilan kebijakan. Survei Khusus ini meliputi :1. Survei Khusus Lembaga Non Profit yang Melayani Rumah Tangga (SKLNP)2. Updating Lembaga Non Profit yang Melayani Rumah Tangga3. Survei Khusus Perusahaan Swasta (SKPS)4. Survei Khusus Struktur Input Pemerintah (SKSIP)5. Survei Khusus Studi Penyusunan Perubahan Inventori (SKSPPI)#BPSKotasHebat#Keepitup!!!#LebihCepat, LebihTepat, LebihBaik#JadikanPrestasiMenjadiSebuahTradisi

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kota Tasikmalaya

BPS Kota Tasikmalaya
Jl. Sukarindik No 71  Kota Tasikmalaya 46151 
T. (0265) 346022 
F. (0265) 346031 
e-mail: bps3278@bps.go.id
Homepage: https://tasikmalayakota.bps.go.id 

Ikuti Kami
di Media Sosial