Portal PPID
Badan Pusat Statistik Kota Tasikmalaya

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

Hari Keluarga Internasional

Dirilis pada 15 Mei 2024Statistik Lain

Hari Keluarga Internasional diperingati setiap tanggal 15 Mei. Peringatan ini bertujuan untuk mempromosikan kesadaran isu keluarga dan meningkatkan pengetahuan tentang proses sosial, ekonomi, dan demografi yang berpengaruh pada keluarga.Tahukah kamu?Pada tahun 2023, Kota Tasikmalaya memiliki 252.444 keluarga, dengan jumlah terbanyak berada di Kecamatan Kawalu#BPSKoTasHebat#Keepitup!!!#LebihCepat,LebihTepat,LebihBaik#JadikanPrestasiMenjadiSebuahTradisi

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kota Tasikmalaya

BPS Kota Tasikmalaya
Jl. Sukarindik No 71  Kota Tasikmalaya 46151 
T. (0265) 346022 
F. (0265) 346031 
e-mail: bps3278@bps.go.id
Homepage: https://tasikmalayakota.bps.go.id 

Ikuti Kami
di Media Sosial